Kamis, 21 Juli 2016

MODEL PERENCANAAN SDM (Vetter, R. Wayne Mondy dan Robert M. Noe, dan Wayne Cascio)



MAKALAH PERENCANAAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
MODEL PERENCANAAN SDM
(Vetter, R. Wayne Mondy dan Robert M. Noe, dan Wayne Cascio)


Description: D:\Rachmawati TS\camera\DATA KULIAH\LogoUnesa2010Warna [Black Text Bevel].png
 











Nama Kelompok:
REZA FAHRUDIN HAKIM                                      13080574023
RACHMAWATI TUS S                                            13080574109
M. SHOLAHUDDIN AL-AYUBI                           13080574156

FAKULTAS EKONOMI
JURUSAN MANAJEMEN
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
2016



DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
KATA PENGANTAR .........................................................................................   i
DAFTAR ISI  ......................................................................................................   ii
BAB I PENDAHULUAN  .................................................................................   1
  1.1 Latar Belakang  ............................................................................................   1
  1.2 Rumusan Masalah  .......................................................................................   1
  1.3 Tujuan  ..........................................................................................................   1
BAB II PEMBAHASAN  ...................................................................................   2
Model Perencanaan SDM.....................................................................................   2
  a. Model Perencanaan SDM dari Vetter  ...........................................................   2
  b. Model Perencanaan SDM dari Mondy dan Noe  ...........................................   3
  c. Model Perencanaan SDM dari Wayne Cascio  ..............................................   4
BAB III PENUTUP  ...........................................................................................   5
  3.1 Kesimpulan  ..................................................................................................   5
  3.2 Saran  ............................................................................................................   5
DAFTAR PUSTAKA  .........................................................................................   6












KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah perencanaan pengembangan SDM dengan judul “Model Perencanaan SDM” yang berisi tentang pemaparan model perencanaan menurut beberapa ahli diantaranya Vetter, R. Wayne Mondy dan Robert M. Noe, dan Wayne Cascio.
Makalah ini disusun sebagai syarat untuk memenuhi tugas mata kuliah Perencanaan Pengembangan SDM oleh Drs. Ec. Budiono M.Si. Ucapan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah mendukung dan berperan dalam penyusunan makalah ini.
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan makalah ini jauh dari sempurna, baik dari segi penyusunan, bahasan, ataupun penulisannya. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun, khususnya dari dosen mata kuliah guna menjadi acuan dalam bekal pengalaman bagi penulis untuk lebih baik  di masa yang akan datang.


Surabaya, 13 Februari 2016


                                                                                                            Penulis









BAB I
PENDAHULUAN
1.1.       Latar Belakang
Perencanaan Sumber Daya Manusia merupakan suatu alternatif bagi perusahaan dalam menjalankan usahanya untuk mencapai tujuan yang berdasarkan kepentingan individu, organisasi dan kepentingan nasional. Tujuan utama dari adanya Perencanaan Sumber Daya Manusia oleh perusahaan adalah menghubungkan sumber daya manusia yang ada dan kebutuhan perusahaan di masa mendatang.
Terdapat berbagai Model pada Perencanaan Sumber Daya Manusia yang dikemukakan oleh para ahli. Masing-masing model memiliki kegunaan dalam Perencanaan Sumber Daya Manusia. Pada kesempatan ini akan dibahas tiga Model Perencanaan Sumber Daya Manusia oleh para ahli, yaitu  Vetter, R. Wayne Mondy & Robert M. Noe, dan Wayne Cascio.

1.2.       Rumusan Masalah
1.      Bagaimana Model Perencanaan Sumber Daya Manusia dari Vetter?
2.      Bagaimana Model Perencanaan Sumber Daya Manusia dari Monday & Noe?
3.      Bagaimana Model Petrencanaan Sumber Daya Manusia dari Wayne Cascio?

1.3.       Tujuan
1.      Untuk  mengetahui Model Perencanaan Sumber Daya Manusia dari Vetter.
2.      Untuk  mengetahui Model Perencanaan Sumber Daya Manusia dari Monday & Noe.
3.      Untuk  mengetahui Model Petrencanaan Sumber Daya Manusia dari Wayne Cascio.


BAB II
PEMBAHASAN

Model Perencanaan SDM
             Perencanaan sumber daya manusia atau perencanaan tenaga kerja didefinisikan sebagai suatu proses menentukan krbutuhan akan tenaga kerja berdasarkan peramalan pengembangan, pengimplementasian, dan pengendalian kebutuhan tersebut yang berintegrasi dengan perencanaan organisasi agar tercipta jumlah pegawai, penempatan pegawai yang tepat dan bermanfaat secara ekonomis. Model Perencanaan Sumber Daya Manusia didefinisikan oleh beberapa ahli, dalam kesempatan ini akan dibahas Model Perencanaan Sumber Daya Manusia dari Vetter, Monday & Noe, dan Wayne Cascio.
a.      Model Perencanaan SDM dari Vetter
Model ini digunakan untuk kebutuhan peramalan dan perencanaan kebutuhan sumber daya manusia. Aktivitas dari Model Perencanaan SDM dari Vetter dapat dilihat dari bagan berikut.
 Description: C:\Users\asus\Documents\Reza Files\New folder (2)\IMG_20160215_194152.jpg

b.      Model Perencanaan SDM dari Monday & Noe
Model ini menggunakan perencanaan strategik yang memperlihatkan pengaruh faktor lingkungan internal dan eksternal organisasi. Perencanaan SDM tersebut mencakup memperhitungkan persyaratan SDM, membandingkan tuntutan persyaratan dengan ketersediaan SDM (permintaan SDM, kelebihan SDM dan kekurangan SDM), dan perhitungan ketersediaan SDM dalam perusahaan. Berikut bagan Model Perencanaan SDM dari R. Wayne Mondy dan Robert M. Noe.

Description: D:\Rachmawati TS\camera\DATA KULIAH\SEMESTER 6\Perencanaan dan Pengembangan SDM\Mondy and Noe.jpg 























c.       Model Perencanaan SDM dari Wayne Cascio
Model perencanaan SDM ini didukung dengan adanya integrasi antara perencanaan strategik dan taktik bisnis dengan pasar tenaga kerja. Berikut bagan dari model perencanaan ini.

Description: C:\Users\asus\Documents\Reza Files\New folder (2)\IMG_20160215_194011.jpg



BAB III
PENUTUP
3.1.    Kesimpulan
       Perencanaan Sumber Daya Manusia dapat membantu perusahaan dalam mengatasi ketidakpastian perencanaan di masa mendatang. Dengan melakukan perencanaan dengan berbagai model yang telah dipaparkan oleh para ahli, maka manajer didorong untuk menetapkan tujuan atau target sebagai bentuk tanggung jawab atas pekerjaannya. Dengan demikian, adanya berbagai model perencanaan menurut beberapa ahli tersebut dapat membantu memberikan gambaran secara umum untuk manajer dalam pembuatan perencanaan sumber daya manusia.

3.2.    Saran
       Dengan adanya berbagai Model Perencanaan SDM dari para ahli, diharapkan para manajer perusahaan mampu mengambil satu langkah kedepan dengan acuan model-model perencanaan yang ada.















DAFTAR PUSTAKA

Prabu Mangkunegara, A.A. Anwar. 2014. Perencanaan dan Pengembangan SUMBER DAYA MANUSIA. Bandung.

1 komentar: